Pada dasarnya wanita mempunyai banyak karakteristik fisik yang tentunya berbeda dengan pria dikarenakan peran pentingnya dalam reproduksi . Untuk lebih jelasnya mengenai sistem reproduksi wanita , berikut pembahasan selengkapnya . Mengenal Apa Itu Sistem Organ Alat Reproduksi Wanita Sistem reproduksi wanita merupakan serangkaian organ yang berbeda didalam tubuh maupun di sekitar panggul wanita yang bertugas […]
Kategori: Artikel
Anatomi Jenis Kelamin Perempuan Dan Fungsi Alat Kelamin Wanita
Selain pentingnya mengetahui cici ciri pubertas pada perempuan , tentunya Anda harus mengetahui anatomi dari alat kelamin wanita . Karena tidak hanya alat kelamin pria yang mempunyai bentuk yang berbeda , namun wanita juga memiliki bentuk anatomi rahim yang berbeda-beda dan unik . Nah untuk itu , langsung saja berikut ini akan dipaparkan pembahasan selengkapnya […]
Apa Ciri Ciri Masa Pubertas Pada Perempuan Selain Dilihat Dari Fisik
Tahukah Anda bahwa ciri ciri pubertas selain dilihat dari fisik dapat dilihat perilakunya atau perubahan sikap . Dan tentunya hal ini juga sangat penting untuk diketahui untuk Anda yang memang memiliki anak atau kerabat yang akan mengalami pubertas . Nah , apa-apa saja ciri-cirinya ? Untuk Anda yang penasaran berikut akan kami uraikan selengkapnya . […]
4 Tanda Fase Siklus Menstruasi Normal Pada Saat Masa Subur
Menstruasi merupakan siklus hormon yang berulang setiap 28-30 hari sekali yang terjadi pada tubuh wanita . Siklus menstruasi normal terdiri dari 4 fase siklus menstruasi dan setiap fase membawa dampak yang berbeda baik secara fisik maupun emosional . Menstruasi pada wanita dipengaruhi oleh 5 hormon tubuh yang mempunyai fungsi sendiri-sendiri . Hormon Estrogen yang berpengaruh […]
Cara Melancarkan Haid Tidak Teratur Secara Alami Dan Cepat
Salah satu kendala bagi wanita yang kerap terjadi adalah haid tidak teratur . Masalah ini sering terjadi pada kebanyakan wanita dan disebabkan oleh berbagai macam hal . Pola hidup yang tidak teratur , konsumsi makanan yang kurang bergizi , kebiasaan kinerja hingga larut malam , kurang istirahat , serta beban pikiran yang berujung pada stress […]